Jumat, 09 Juni 2017

8.15 Konfigurasi Basic Authentication Nginx

Konfigurasi Basic Authentication Nginx


Authentication adalah sebuah metode untuk memverifikasi user, berbasiskan pada username dan password. Nah kalau di web server ini, ketika kita mengakses halaman web auth basic nya, itu terlebih dahulu memasukan user dan password yang sudah dibuatnya.
Berikut adalah konfigurasinya :
Ini adalah topologinya : 




Konfigurasi Server Nginx :

1. Pertama-tama download aplikasi dari HTTPD untuk authentication.


2. Selanjutnya buat htpasswd di nginx, namun sebelum itu edit terlebih dahulu file.conf nya dengan menggunakan perintah dibawah ini .

3. Tambahkan script sesuai dengan gambar dibawah ini .

4.  Buat htpasswd user untuk login authentication-nya .

5. Kemudian restart server nginx nya .

6. Selanjutnya buat direktori auth-basic yang menjadi tujuan dari lokasi auth-basic.

7. Kemudian edit file index.html dan untuk membukanya gunakan perintah dibawah ini .

8.  Untuk tampilan web nya, edit seperti gambar di bawah ini .

9. Buka browser akses www.namadomain/auth-basic, maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini bahwa kita diminta untuk memasukkan nama user dan password, maka isilah sesuai dengan yg sudah kita buat pada beberapa langkah sebelumnya .


10.  Maka saat itu juga kita akan masuk didalam tampilan web yang telah kita edit sebelumnya .

Konfigurasi Selesai
Selamat Mencoba dan semoga bermanfaat .

0 komentar:

Posting Komentar